Description

Kami Baba Studio telah berdiri selama 17 tahun dengan 130 ribu murid dan alumni. Beberapa Pencapaian Baba Studio
adalah:
1. Peraih Ratusan Penghargaan
2. Termasuk 5 ICT Award dari Menkominfo 

Tentang materi

Tujuan Pelatihan             

a. Tujuan Umum   : Di Akhir Pelatihan peserta mampu memahami, menguasai dan menerapkan cara membuat iklan di Instagram yang baik dan benar , serta bisa membuat konten yang baik untuk postingan Instagram, dan diharapkan bisa memahami tentang strategi digital marketing

b. Tujuan Khusus :

  • Menguasai dan memahami tentang Optimasi Profile Instagram Bisnis
  • Memahami dan menguasai cara Membuat Konten Gambar dan Video
  • Memahami dan menguasai cara Posting Konten dan Promosi Iklan
  • Memahami dan menguasai cara Setup Payment Method
  • Memahami dan menguasai cara Cara Jualan Ratusan Produk Perhari Terus Menerus Analisa Pembeli, Online Promosi, Online Sales & Menentukan Produk Laris
  • Memahami dan menguasai Cara Menemukan Produk Laris Dari Kebutuhan Pasar

Sasaran Kompetensi    : Pelatihan ini ditujukan untuk para pelaku bisnis dan Advertiser pemula yang ingin mengembangkan bisnisnya di dunia Digital Standar yang digunakan dalam pelatihan ini adalah standar kompetensi SKKK/SKKNI

Sasaran Kelompok Peserta  : Sasaran Kelompok Peserta

Metode Ajar         : Metode Ajar yang digunakan dalam pelatihan ini yaitu LMS

Durasi Pelatihan       :  4 Jam 40 Menit 45 Detik

Mekanisme Evaluasi               : Melalui Ulasan dan Rating serta Tes Kuis (Post Test Quiz, Post Test, Ujian)







Hasil yang didapat dari kursus ini

Di Materi ini kamu akan mempelajari:

- Pengenalan Instagram Ads
- Optimasi Profile Instagram Bisnis
- Membuat Konten Gambar dan Vidio
- Posting Konten dan Promosi Iklan Anda


Curriculum

    • Pengenalan Instagram Ads
    • 12:52
    • Optimasi Profile Instagram Bisnis
    • 14:18
    • Membuat Konten Gambar dan Vidio
    • 15:01
    • Posting Konten dan Promosi Iklan Anda Part 1
    • 16:42
    • Posting Konten dan Promosi Iklan Anda Part 2
    • 10:35

Atau Tambahkan Ke

Includes:
  • Materi Up to Date
  • Sertifikat Resmi
  • Instruktur selalu Online
  • Tersedia tampilan mobile

Metode Pembayaran bisa dilakukan dengan cara :

  1. Transfer ATM
  2. Mobile Banking
  3. Internet Banking
  4. SMS Banking